Friday, 21 August 2015

Membuat Direction text


To the point saja ya! Coba kalian lihat cbox ku! di bagian atas ada teks bergerak kan ? nah, kali ini Tasya mempost cara membuatnya. Yuk,read more!

cr: kak Sabrina

-Buka dashboard
-Klik Tata Letak
-Tambah gadget >> HTML/Javascript
-Pilih salah satu kode dibawah ini:


Direction text - kiri:
    <marquee bgcolor="#FFFFFF" direction="left" >Text bergerak</marquee>
    Direction text - atas:
    <marquee bgcolor="#FFFFFF" direction="up" >Text bergerak</marquee>
    Direction text - bawah:
    <marquee bgcolor="#FFFFFF" direction="down" >Text bergerak</marquee>


    -save

    Tampilan baru sudah dimulai^^


    3 comments: